Komunikasi Persuasif dalam Al-Qur’an tentang Keutamaan Alam Akhirat dari Alam Dunia

Authors

  • Didit Krisdianto STID AL HADID

DOI:

https://doi.org/10.55372/bilhikmahjkpi.v3i2.84

Keywords:

Komunikasi persuasif, Al-Qur'an, Alam akhirat dan dunia

Abstract

Al-Qur’an menjelaskan perbandingan kehidupan alam dunia dan akhirat agar manusia tidak keliru dalam menetapkan tujuan hidupnya. Sulitnya mempersuasif umat Islam untuk memilih akhirat daripada dunia karena akhirat sangat abstrak. Umumnya umat Islam berdakwah dengan doktrin tentang alam akhirat, sehingga memiliki keyakinan yang lemah. Allah SWT. menurunkan ayat-ayat Al-Qur’an secara berulang-ulang dengan komunikasi persuasif agar umat Islam memilih kehidupan akhirat daripada dunia. Allah SWT. menunjukkan gambaran kongkrit tentang perbandingan alam akhirat dan dunia, bukan dengan cara-cara doktriner. Dengan menggunakan komunikasi persuasif, Allah Swt mengajak umat manusia agar mengutamanakan kehidupan akhirat dari kehidupan dunia. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif, penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan komunikasi persuasif dalam Al-Qur'an tentang keutamaan alam akhirat dari alam dunia. Sumber datanya adalah ayat-ayat dari Al-Qur'an mengenai perbandingan deskripsi alam akhirat dan dunia. Analisa menggunakan teori komunikasi persuasif Onong Uchjana Effendy. Hasil penelitiannya adalah mengidentifikasi dan mendeskripsikan karakteristik yang khas pada penerapan teknik komunikasi persuasif dalam Al-Qur’an yang menunjukkan bahwa kenikmatan alam akhirat lebih utama dari alam dunia dengan perhitungan logis. Penggunaan teknik komunikasi persuasif tersebut adalah Icing technique (teknik tataan) dan Pay-of technique (teknik ganjaran).

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, M. Amin. Komunikasi Rofetik. Bandung: Simbiosa Rekatama, 2007.

As-Suyuthi, Jalaluddin. Asbabun Nuzul (Sebab-sebab Turunnya Ayat Al-Qur’an). Pustaka Al-Kautsar, t.t.

Dia, Kelaut, dan Sri Wahyuni. “Teknik Komunikasi Persuasif Buya Yahya Pada Ceramah ‘Apa Dan Bagaimana Hijrah Itu?’” Realita : Jurnal Penelitian dan Kebudayaan Islam 19, no. 1 (2022): 66–83. https://doi.org/10.30762/realita.v19i1.3411.

Effendy, Onong Uchjana. Ilmu, Komunikasi Teori dan Praktek Komunikasi. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2017.

Fawwaz, Redla Amjadaeli. “Strategi Komunikasi Persuasif Lembaga Amil Zakat Nasional Al-Irsyad Purwokerto Dalam Membangun Motivasi Bersedekah Donatur Melalui Instagram.” Tesis, Jakarta, Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, 2023. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456 789/67706.

Freida Isyana Putri, Triyono Lukmantoro, Hapsari Dwiningtyas dan Joyo NS Gono. “‘Teknik-teknik Persuasif dalam Media Sosial (Studi Analisis Isi Kualitatif Pada Akun Mentor Parenting Ayah Edi di Youtube).’” Jurnal Komikasi.(Semarang: UNDIP, 2015), 2015.

Harianto, Yudi Asmara. “Teknik Persuasi Nabi Muhammad Kepada Kaum Anshar Dalam Pembagian Ghanimah Perang Hunain.” Jurnal Lentera : Kajian Keagamaan, Keilmuan Dan Teknologi 21 1 (17 Februari 2022): 1–15.

Masruuroh, Lina. Komunikasi Persuasif dalam Dakwah Konteks Indpnesia. Surabaya: Scopindo Media Pustaka, 2020.

Musdhalifa, Musdhalifa, dan Nur Aida. “Komunikasi Persuasif dalam Al-Qur’anTerkait Menafkahkan Harta.” INTELEKSIA: Jurnal Pengembangan Ilmu Dakwah 6, no. 1 (10 Agustus 2024): 163–86. https://doi.org/10.55372/inteleksiajpid.v6i1.321.

Nur Aida, Azlika Purnama Sari. “Teknik Komunikasi Persuasif Ahmad Rifa’i Rif’an Dalam Dakwah Kepada Kalangan Milenial.” Alamtara: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam 5, no. 2 (17 Desember 2021): 127–47. https://doi.org/10.58518/alamtara.v5i2.762.

Nurliana, Nurliana. “Pernikahan dalam Islam Antara Ibadah dan Kesehatan Menuju Keselamatan.” Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian dan Kajian Sosial Keagamaan 19, no. 1 (7 Maret 2022): 39–49. https://doi.org/10.46781/al-mutharahah.v19i1.397.

Pujianto, Wawan Trans. “Strategi Komunikasi Persuasif Rasulullah Saw Terhadap Kaum Perempuan (Studi Analisis Hadits Tarbawi).” Ath-Thariq: Jurnal Dakwah Dan Komunikasi 4, no. 1 (28 Juni 2020).

Rahman, Deni, dan Wichitra Yasya. “Komunikasi Persuasif Dalam Penghimpunan Dana Zakat Di Lembaga Amil Zakat Darussalam Kota Wisata Cibubur.” Perspektif Komunikasi: Jurnal Ilmu Komunikasi Politik dan Komunikasi Bisnis 4, no. 1 (30 Juni 2020): 1. https://doi.org/10.24853/pk.4.1.1-10.

Sholihah, Mar’atus, Novita Nailil Muna, dan Ana Rahmawati. “Keseimbangan Hidup Dunia dan Akhirat (Q.S. al-A’la: 14-19, Q.S. Qashash: 77, Q.S. Ali Imran: 148).” Jurnal Agama, Pendidikan, dan Sosial Budaya Vol. 18, No. 2 (Juli 2024). https://doi.org/Islamika P-ISSN: 1858-0386.

Siregar, Nurfitriani M. “Daya Tarik Persuasi Komunikasi Dakwah Nabi Muhammad Saw.” Hikmah 14, 2020, 303–3016.

Sopiah, Devi Ulfah. “Teknik Komunikasi Persuasif Ustadz Syamsuddin Nur Makka Pada Akun Tiktok ‘@Syam_Elmarusy.’” Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati 7, no. April (2022): 14–15.

Umam, M Nurul. “Kehidupan Dunia Perspektif Al-Qur’an (Studi Tafsir Maudhu’i).” Fakultas Ushuluddin Institut Agama Islam Negeri Walisongo Semarang 2008, t.t. https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/116.

Wahyu Ningsih, Indah. “Konsep Hidup Seimbang Dunia Akhirat Dan Implikasinya Dalam Perspektif Pendidikan Islam.” Jurnal Tahsinia 1, no. 2 (28 Februari 2020): 128–37. https://doi.org/10.57171/jt.v1i2.188.

Widianto, Lutfi Alvian. “Teknik Persuasif Bung Tomo Pada Pidato 10 November 1945 Di Surabaya.” INTELEKSIA - Jurnal Pengembangan Ilmu Dakwah Volume 01-No. 01 Agustus 2019 (1945): 121–38.

Zuhaili, Wahbah, Muhammad Adnan Salim, Muhammad Rusydi Zain, dan Muhammad Wahbi Sulaiman. Ensiklopedia Al-Qur’an. Jakarta: Gema Insani, 2007.

Published

2025-08-01

How to Cite

Krisdianto, D. (2025). Komunikasi Persuasif dalam Al-Qur’an tentang Keutamaan Alam Akhirat dari Alam Dunia. Bilhikmah, 3(2), 425–450. https://doi.org/10.55372/bilhikmahjkpi.v3i2.84

Issue

Section

Articles